Pemasaran Buku

Resume : 21 Gelombang : 27 Tanggal : 7 Oktober 2022 Materi : Pemasaran Buku Moderator : Mutmainah Narsum : Agus Subardana اَلسَّلَامُ عَلَيْكُمْ وَرَحْمَةُ اللهِ وَبَرَكَا تُهُ Pertemuan malam ini yang ke 21 BM gelombang 27 dengan judul " Pemasaran Buku " yang akan di sampaikan oleh Narasumber " Bapak Agus Subardana" dan moderator oleh " Ibu Mutmainah " Semoga peserta BM bisa menyimak dengan lancar Seperti biasa pertemuan ini kita akan bagi dalam 4 sesi 1. Pembuktian 2. Paparan materi 3. Tanya Jawab 4. Penutup Kita Tengok Biodata Narasumber malam ini Bapak Agus Subardana S.E, M.M. adalah seorang Direktur Marketing penerbit Andi Offset. Menggeluti bidang pemasaran sejak awal tahun 1999 sampai saat ini. Bukan waktu yang singkat 23 tahun berkiprah di dunia kepenerbitan. Dan Ditopang dengan riwayat pendidikan beliau yang merupakan lulusan S1 dan S2 ...